Jumat, 26 Agustus 2011

Mini Fashion Show + Bazaar @Pit stop ramadhan Honda

Assalamualaikum warahmatulahi wabarakatuhu

hai ladies, how are you? alhamdulillah atas terselenggaranya mini fashion show 20 agustus 2011 yg lalu :) Mini fashion show yang diselenggarakan di dixie jogja salah satunya dispronsori oleh wardah dengan memberikan goodie bag kepada tamu yang datang ..


Acaranya tidak hanya fashion show tp HCY bagi" info seputar hijab style.. 


Nah, ini salah satu yang sangat menarik, hijab tutorial oleh Uti Nareswari 

Puncak acara ada fashion show by UNA, Dila and Zata, Back to basic, Rahmadinna dan Babalook.
mereka-mereka inilah yang turut meramaikan industri fashion muslimah di indonesia, dan membuat para muslimah tetap tampil syari dan stylish ,hmm proud of them :)






terimakasih buat seluruh hijabers jogja dan para sponsor yang telah membantu serta mendukung event ini. tak lupa terima kasih buat commite hijabers community yogya yg juga ga kalah pentingnya dlm terselenggaranya event ini.. next time event- event yang lebih menarik menanti kalian guys :)

salam hijabers

Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuhu

written by ryra nidya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar